Manajemen Risiko terhadap Pembiayaan Murabahah di Bank Pembiayaan Rakyat Syariah

az-zarqa az-zarqa(1), Farhat Amaliyah Ahmad(2)
(1) Prodi Hukum Ekonomi Syariah,
(2) Magister Hukum Bisnis Syariah Universitas Islma Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta

Abstract

Penelitian ini disusun guna mengurangi pembiayaan macet pada produk murabahah di Bank Pembiayaan Rakyat Syariah dengan melihat berbagai macam risiko yang biasanya terjadi dalam transaksi di BPRS. Peneliti menyimpulkan bahwasanya, sebelum membuka suatu Badan Usaha (BPPRS dalam hal ini) sebaiknya BPRS memiliki manajemen risiko yang baik untuk memitigasi berbagai bentuk resiko yang ada, baik sebelum dimulainya transaksi maupun sesudah transaksi itu berjalan.

Full text article

Generated from XML file

Authors

az-zarqa az-zarqa
agustinacandraanggadita@gmail.com (Primary Contact)
Farhat Amaliyah Ahmad
az-zarqa, az- zarqa, & Ahmad, F. A. (2018). Manajemen Risiko terhadap Pembiayaan Murabahah di Bank Pembiayaan Rakyat Syariah. Az-Zarqa’: Jurnal Hukum Bisnis Islam, 10(2). https://doi.org/10.14421/azzarqa.v10i2.1742
Copyright and license info is not available

Article Details

How to Cite

az-zarqa, az- zarqa, & Ahmad, F. A. (2018). Manajemen Risiko terhadap Pembiayaan Murabahah di Bank Pembiayaan Rakyat Syariah. Az-Zarqa’: Jurnal Hukum Bisnis Islam, 10(2). https://doi.org/10.14421/azzarqa.v10i2.1742