ACFTA (ASEAN-China Free Trade Agreement) dalam Perspektif Ekonomi Islam

Fitri Raya(1)
(1) Universitas Islam Indonesia

Abstract

Abstrak: Seiring dengan gerakan Islamzation of Knowladge, muncullah konsep ekonomi Islam di tengah konstelasi pemikiran ekonomi. Boleh dikatakan ekonomi Islam merupakan bentuk evolusi atas teori ekonomi neo-klasik. Selain itu, ekonomi Islam mucul sebagai refleksi atas ke- kaffah-an keislaman seseorang. Pemikiran ini muncul sebagai tuntutan atas keyakinan seorang Muslim terhadap komprehensifitas ajaran Islam. Kehadiran ACFTA sebagai bentuk konstlesai pemikiran yang dituangkan dalam bentuk peraturan yang sudah ditetapkan oleh negara-negara yang include di dalamnya. Sebagai way of life, Islam tidak hanya mengajarkan bagaimana membangun sosok pribadi yang shaleh, namun juga memberikan rujukan guna membangun keshalehan sosial, ekonomi dan lain- lain.


Perkembangan sistem perekonomian global merupakan hal yang sangat baik bagi kemajuan sistem perekonomian setiap negara. Indonesia merupakan salah satu negara yang terkontaminasi dengan perkem- bangan perekonomian global dengan dibukanya perdagangan bebas dalam kerangka diberlakukannya ASEAN-China Free Trade Area (ACFTA). Dalam kerangka kemajuan ekonomi, ACFTA merupakan suatu kebijakan yang sangat baik, jika diimbangi dengan persiapan yang baik juga. Peluang dan kesempatan seperti ini sepatutnya dapat dimanfaatkan oleh pengusaha-pengusaha Indonesia. Fakta menunjukkan dalam penerapan ACFTA banyak pihak yang dirugikan terutama sektor mikro. Artikel ini akan membahas tentang tinjauan ekonomi Islam terhadap pemberlakuan ACFTA serta kesiapan SDM dalam menghadapi ACFTA. agar dengan berlakunya ACFTA ini dapat membawa kontribusi yang positif bagi semua pihak.

Full text article

Generated from XML file

References

Al-Qur'an digital.

Al-Hanafi, Ibnu Nujaim, Al-Asybah wa al-Nadair, Beirut: Dâr al-Kutub al-'Ilmiyyah, 1985.

Al-Misri, Abdul Sami' Pilar-Pilar Ekonomi Islam, cet. ke-1, Pustaka Pelajar: Yogyakarta, 2006.

Arif, Syafrudin M.M (2007), Need Assessment SDM Ekonomi Islam, dalam jurnal La_Riba, Yogyakrta, Vol. I, No. 1.

Departemen Agama RI, al-Qur'an dan Terjemahnya, Jakarta: Intermasa, 1995.

Gao, Henry, Strategi China dalam Free Trade Agreement: Pertarungan Politis Atas Nama Perdagangan, dalam jurnal Free Trade Watch, Jakarta, Vol. I, Edisi April 2010.

Hasibun, Malayu. S.P. Manajemen Sumber Daya Manusia, PT Bumi Aksara: Jakarta, 2005.

Makalah Andreas Budiharjo, Peran Strategi Sumber Daya Manusia dalam Menghadapi Persaingan Global, disampaikan dalam rangka konferensi Asosiasi Psikologi Industri dan Organisasi di Surabaya 2-3 Agustus 2002.

Makalah Kuliah Informal Komunitas Mahasiswa Muamalat (KOMMA) Badan Eksekutif Mahasiswa Jurusan Muamalat (BEM-J MU) Fakultas Syari'ah dan Hukum UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2010.

Muslich, Bisnis Syari'ah Perspektif Muamalah dan Manajemen, Cet.ke- 1, UPP STIM YKPN: Yogyakarta. 2007.Mochamad, Goenawan, Meredologi Ilmu Ekonomi Islam; Suatu Pengantar, Edisi Ke-2, UII Press: Yogyakarta, 1999.

Prabu Mangkunegara, Anwar, Evaluasi Kinerja SDM, Cet. ke-3, PT

Refika Aditama: Bandung, 2007.

Raya, Fitri, Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Konsumen Pada Apotek Ramadhan Medical Center, Tugas Akhir (2006).

Suwanto Ibnu Syakir al Jawie, ACFTA - Pasar Bebas dalam Pandangan Islam, dalam http://pondok24.wordpress.com.

Syamsul Hadi, "Terjerat FTA China-ASEAN", dalam Seputar Indonesia, 27 Desember 2009.

Indonesia dan Perdagangan Bebas ASEAN-China, dalam jurnal Free Trade Watch, Jakarta, Vol. I, Edisi April 2010.

Team Kodifikasi Purna Siswa, Kontekstualisasi Turâu; Telaah Regresif dan Progresif, Cet.ke-1, MHM Lirboyo: Kediri, 2005.

Yamit, Zulian, Manajemen Kualitas Produk dan Jasa, UII Press: Yogyakarta, 2004.

http://jurnaleko.blogspot.com/ekonomi-islam-dapatkah-menjadi- solusi.diakses 25 November 2010.

http://agustianto.niriah.com

http://islamiceducationonline.blogspot.com

Authors

Fitri Raya
ft@yahoo.co.id (Primary Contact)
Raya, F. (2010). ACFTA (ASEAN-China Free Trade Agreement) dalam Perspektif Ekonomi Islam. Az-Zarqa’: Jurnal Hukum Bisnis Islam, 1(1), 25-45. https://doi.org/10.14421/bpbafn52

Article Details

How to Cite

Raya, F. (2010). ACFTA (ASEAN-China Free Trade Agreement) dalam Perspektif Ekonomi Islam. Az-Zarqa’: Jurnal Hukum Bisnis Islam, 1(1), 25-45. https://doi.org/10.14421/bpbafn52