URGENSI LITERASI DALAM AL-QUR’AN PERSPEKTIF TAFSIR MAQASHIDI
Published: Jul 12, 2022
Pages: 35-60
##plugins.themes.bootstrap3.article.main##
Abstract
Abstract
This research was conducted because of the writer's anxiety about the low literacy rate among students in Indonesia. This is due to the lack of student motivation to do literacy. Students do not understand what the benefits and importance of literacy are for their lives, as well as the dangers of leaving literacy. This study aims to explore the urgency of literacy based on Maqashidi interpretation, a new method of interpreting the Qur'an by exploring the maqashid sharia and maqashid Qur'an from the thematically discussed verses. This study resulted that there are seven maqashid (goals and wisdom) of Literacy, namely 1) Hifdz al-Din, 2) Hifdz al-Nafs, 3) Hifdz al-Nashl, 4) Hifdz al-'Aql, 5) Hifdz al- Mal, 6) Hifdz al-Bi'ah, 7) Hifdz al-Daulah. Literacy is a primary need (dharuriyah) that must be met because it greatly influences the realization of the 7 aspects of maqashid shari'ah. In addition, Literacy also contains the Hajjiyah dimension, namely literacy activities should be integrated in the education curriculum in Indonesia and guided by professional teachers. The dimension of Tahsiniyyah Literacy can be realized by the role of the government in providing infrastructure and complete learning and research facilities, as well as an adequate library and internet network. In realizing maqashid sharia, literacy activities must be guided by the fundamental values of the Qur'an, namely the value of justice (al-'Adalah), humanity (Insaniyah), moderation (Wasathiyah), freedom of responsibility (Hurriyah-Mas'uliyah), and equality (al-Musawah). School as educational institutions play an important role in efforts to instill awareness in students about the urgency of literacy in realizing maqashid sharia.
Keywords: Literacy, Maqashidi interpretation, education.
Abstraksi
Penelitian ini dilakukan karena kegelisahan penulis tentang rendahnya literasi di kalangan siswa di Indonesia. Hal tersebut dikarenakan kurangnya motivasi siswa untuk melakukan literasi. Siswa tidak memahami apa manfaat dan pentingnya literasi bagi kehidupan mereka, sekaligus bahayanya jika meninggalkan literasi. Penelitian ini bertujuan untuk menggali urgensi literasi berdasarkan tafsir Maqashidi, suatu metode baru dalam menafsirkan al-Qur’an dengan menggali maqashid syariah dan maqashid Qur’an dari ayat yang dibahas secara tematik. Penelitian ini menghasilkan bahwa ada tujuh maqashid (tujuan dan hikmah) dari Literasi, yaitu 1) Hifdz al-Din, 2) Hifdz al-Nafs, 3) Hifdz al-Nashl, 4) Hifdz al-‘Aql, 5) Hifdz al-Mal, 6) Hifdz al-Bi’ah, 7) Hifdz al-Daulah. Literasi adalah kebutuhan primer (dharuriyah) yang harus dipenuhi karena sangat berpengaruh terhadap terwujudnya 7 aspek maqashid syari’ah. Selain itu, Literasi juga mengandung dimensi Hajjiyah, yaitu hendaknya kegiatan literasi terintegrasi dalam kurikulum pendidikan di Indonesia dan dibimbing oleh guru yang profesional. Dimensi Tahsiniyyah Literasi dapat diwujudkan dengan peran pemerintah dalam penyediaan infrastruktur dan fasilitas pembelajaran dan penelitian yang lengkap, juga perpustakaan dan jaringan internet yang memadai. Dalam mewujudkan maqashid syariah, aktivitas literasi harus berpedoman kepada nilai-nilai fundamental al-Qur’an, yaitu nilai keadilan (al-‘Adalah), kemanusiaan (Insaniyah), moderasi (Wasathiyah), kebebasan bertanggung jawab (Hurriyah-Mas’uliyah), dan kesetaraan (al-Musawah). Sekolah sebagai lembaga pendidikan berperan penting dalam upaya mananamkan kesadaran kepada siswa tentang urgensi literasi dalam mewujudkan maqashid syariah.
Kata kunci: Literasi, tafsir Maqashidi, pendidikan.
Keywords:
##plugins.themes.bootstrap3.article.details##
Copyright
- Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
References
Abdul Baqi, Muhammad Fuad, al-Mu’jam al-Mufahras li al-Fazh al-Qur’an, Cairo : Dar al-Kutub al-Mishriyyah, 1364 H.
Abu Al Qasim bin Muhammad, Ar-Raghib Al-Asfahani, Al-Mufdarat Fi Gharib Al-Qur’an, Beirut : Darul Ma’rifat, 1997.
Al-Ghazali, Imam, Ihya Ulumuddin, terj. Moh. Zuhri, Semarang: CV. Asy-Syifa, cet. Ke-30, 2009.
Ali, Atabik, dkk, Kamus Kontemporer Arab Indonesia, Yokyakarta : Multi Karya Grafika, 1998.
Al-Ashfahani, Ar-Raghib, al-Mufradat fi Gharib Al-Qur’an, t.th.
Al-Jawhari, Tantawi, Tafsir Al-Wasid, vol. 15, Kairo: Dar Nahdah Misr, 1997.
Almah, Hildawati, “Urgensi Literasi Informasi (Information Literacy) Dalam Era Globalisasi: Perpustakaan, Masyarakat, Dan Peradabaan”, Jurnal Komunika UIN Raden Intan Lampung, Vol. 2, No. 1, 2019.
Anggraeni, Helena, “Penguatan Blended Learning Berbasis Literasi Digital dalam Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0”, Al-Idarah: Jurnal Kependidikan Islam, Vol. 9, No. 2, 2019.
Azhary, Muhammad Tahir, Negara Hukum: Suatu Studi tentang Prinsip-prinsipnya Dilihat dari Segi Hukum Islam, Implementasinya pada Periode Negara Madinah dan Masa Kini, Jakarta: Bulan Bintang, 1992.
Az-Zuhaili, Wahbah, Tafsir A-Munir Jilid 1, Jakarta: Gema Insani, 2014.
Bloom, Benjamin S, etc., Taxonomy of Educational Objective : The Classificationof Educational Goals, Handbook I Cognitive Domain. New York : Longmans, Green and Co, 1956.
Chadwik, Bruce A, dkk., Metode Penelitian Sosial. terj. Sulista dkk. Semarang: IKIP Semarang Press, 1999.
Dardjowidjojo, Soenjono, Psikolinguistik: Pengantar Bahasa Manusia, Yogyakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2008.
Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan Terjemahnya, Semarang: Toha Putra, 1996.
Faizah, D.U. dkk, Panduan Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar, (Jakarta: Ditjen Pendidikan Dasar dan Menengah, Kemendikbud 2016), 2
Gardner, Howard. Multiple Intelligences, Kecerdasan Majemuk Teori dalam Praktik. Tangerang Selatan: Interaksara, 2013.
Hafiyusholeh, Mohammad, “Literasi Statistik Dan Urgensinya Bagi Siswa”, Jurnal Wahana: Tridarma Perguruan Tinggi Universitas PGRI Adi Buana, Vol. 64, No.1, 2015.
Harahap, Masleni “Revolusi Industri 4.0 dan Pengaruhnya Terhadap Peran Pendidik di Abad 21 dalam Dunia Pendidikan”, Paper dipresentasikan dalam Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Medan, 2018.
Harsiati, Titik, “Karakteristik Soal Literasi Membaca pada Program PISA”, Jurnal LITERA, Vol. 17, No 1, Maret 2018.
Hartanto, Fitri, Hendriani Selina, Zuhriah H, Saldi Fitra, Pengaruh Perkembangan Bahasa Terhadap Perkembangan Kognitif Anak Usia 1-3 Tahun, Sari Pediatri, Vol. 12, No. 6, April 2011.
Ibn Mandzur, Lisan al-Arab, Kairo: Darul Hadits, 2003.
Ibrahim et. al., Mu’jam al-Wasit, Maktabah al-syuruq al-Dauliyyah, Kairo-Mesir, Cetakan ke 4, 2004.
Ismail, Mohammad, “Konsep Berpikir Dalam Al-Qur’an Dan Implikasinya Terhadap Pendidikan Akhlak,” Ta’dib 19, no. 2, 2014.
Ismail, Roni.“Hakikat Monoteisme Islam (Kajian atas Konsep Tauhid Laa Ilaaha Illallah), Religi, Vol. X, No. 2, Juli 2014.
Ismail, Roni. “Islam dan Damai (Kajian atas Pluralisme Agama dalam Islam)”, Religi, Vol. 9, No. 1, 2013.
Ismail, Roni. “Keberagamaan Koruptor (Tinjauan Psikografi Agama), Esensia, Vol. XIII, No. 2, Juli 2012.
Ismail, Roni. “Kecerdasan Spiritual dan Kebahagiaan Hidup”, Refleksi, Vol. 12, No. 1, Januari 2012.
Ismail, Roni. “Konsep Toleransi dalam Psikologi Agama (Tinjauan Kematangan Beragama)”, Religi: Jurnal Studi Agama-Agama, Vol. 8, No. 1, 2012.
Ismail, Roni. “Resolusi Konflik Keagamaan Integratif: Studi atas Resolusi Konflik Keagamaan Ambon”, Living Islam, Vol. 3, No. 2, 2020.
Ismail, Roni. Menuju Hidup Islami. Yogyakarta: Insan Madani, 2009
Ismail, Roni. Menuju Hidup Rahmatan Lil’alamin. Yogyakarta: Suka Press, 2016.
Ismail, Roni. “Menggagas Sebuah Peace Theology (Perspektif Islam dan Kristen”, dalam Roni Ismail (ed.), Antologi Studi Agama. Yogyakarta: Jurusan Perbandingan Agama, 2012.
Ismail, Roni. “Rahmat Islam bagi Semua”, Suara Muhammadiyah, No. 03 Th. ke-93, Februari 2008.
Istiqomah, Nisa Sopiah, “Literasi Sains Siswa kelas 9 SMP Kota Bandung pada Konteks Sumber Daya Alam”, Jurnal Pascasarjana UM, Vol. 1, 2016.
Kartanegara, Mulyadhi Integrasi Ilmu, Sebuah Rekonstruksi Holistik, Jakarta: Penerbit Arasy Mizan, 2005.
Munawwir, Ahmad Warson, Al-Munawwir: Kamus Arab-Indonesia, Surabaya: Pustaka Progressif, 1997.
Mustaqim, Abdul, “Metodologi Dalam Penelitian Tafsir Maqashidi,” disampaikan pada Sekolah Tafsir Maqashidi - PPL IAIN Kudus, LSQ TV, 30 Agustus 2021
Mustaqim, Abdul, Metode Penelitian Al-Qur’an dan Tafsir, Yogyakarta: Idea Press, 2019
Permatasari, Ane, “Membangun Kualitas Bangsa Dengan Budaya Literasi”, dalam Prosiding Seminar Nasional Bulan Bahasa 2015. Unit Penerbitan FKIP Universitas Bengkulu, 2015
Pujiati, Anik “Peningkatan Literasi Sains dengan Pembelajaran STEM Di Era Revolusi Industri 4.0”, yang disampaikan dalam Prosoding Diskusi Panel Nasional Pendidikan Matematika, Vol. 5, 2019.
Purnama, Sigit, “Pengasuhan Digital untuk Anak Generasi Alpha”, Al Hikmah Proc Islamic Ear Child Educ, Vol. 1, 2018.
Shihab, Quraisy, Tafsir Al-Misbah Vol. 14, Jakarta: Lentera hati, 2002.
Shihab, Quraisy, Tafsir Al-Misbah Vol. 15, Jakarta: Lentera hati, 2002.
Syihab, Quraish, et. al., Ensiklopedia al-Qur’an; Kajian Kosa Kata, Jakarta: Lentera Hati, 2007.
Sunarto, Ahmad, Kamus Al Fikr, Rembang: Penerbit Halim Jaya, 2012.
Yunus, Mahmud, Kamus Arab Indonesia, Jakarta : PT. Mahmud Yunus Wa Dzurriyyah, 2010.
Zubaidi, Advan Navis, “Urgensi Literasi Media di Tengah Sinisme Antarsuku, Agama, Ras, dan Golongan”, Jurnal Komunikasi Islam UIN Sunan Ampel Surabaya, Vol. 8, No. 1, 2018.